Buffon menilai Juventus perlu menambah dua atau tiga pemain agar bisa kembali menjadi yang terhebat di Eropa.
Gianluigi Buffon |
Kiper Juventus Gianluigi Buffon meyakini Bianconeri
kini sudah mulai fokus untuk menjadi penantang serius di Liga Champions
setelah mereka berhasil mengamankan juara Serie A Italia.
Juventus belum pernah menjadi juara kompetisi elit antarklub Eropa tersebut sejak 1996, dan Buffon sangat ingin membantu The Old Lady mendapatkan gelar juara untuk kali ketiga. Namun ia menyadari tidak mudah bagi Juventus mengangkat trofi pada musim depan.
Juventus belum pernah menjadi juara kompetisi elit antarklub Eropa tersebut sejak 1996, dan Buffon sangat ingin membantu The Old Lady mendapatkan gelar juara untuk kali ketiga. Namun ia menyadari tidak mudah bagi Juventus mengangkat trofi pada musim depan.
“Saya menginginkan kami kompetitif di Liga Champions musim depan. Itu menjadi target kami,” ujar Buffon kepada Tuttosport.
“Kami belum pernah memenanginya selama 16 tahun. Tapi saya kira tim sekarang belum bisa mewujudkannya. Terlalu berharap banyak terhadap tim yang baru saja mendapatkan keajaiban.”
“Tim ini butuh dua atau tiga pemain tambahan untuk menjadi yang paling hebat lagi di Eropa. Untuk saat ini, saya merasa senang bisa kembali ke Eropa.”
“Lagipula, tim seperti Real Madrid yang telah menghabiskan uang sebesar €800 juta atau lebih, dan belum pernah memenangi Liga Champions.”
“Kami belum pernah memenanginya selama 16 tahun. Tapi saya kira tim sekarang belum bisa mewujudkannya. Terlalu berharap banyak terhadap tim yang baru saja mendapatkan keajaiban.”
“Tim ini butuh dua atau tiga pemain tambahan untuk menjadi yang paling hebat lagi di Eropa. Untuk saat ini, saya merasa senang bisa kembali ke Eropa.”
“Lagipula, tim seperti Real Madrid yang telah menghabiskan uang sebesar €800 juta atau lebih, dan belum pernah memenangi Liga Champions.”
Sumber goal.com
0 comments:
Post a Comment